Senin, 27 Oktober 2008

Evolusi Database menuju OODB - Mata rantai yang tidak hilang

Nenek moyang dari yang namanya database sebenernya sudah ada sejak jaman nenek moyang manusia , sesuatu yang dikumpulkan dan di arrange sedemikian rupa atau kumpulan apapun itu bisa dibilang bentuk primitive dari database. Tapi dari pada berlama2 ngebahas masalah enek moyang gimana nih kalo kita meloncat ke jaman yang sedikit lebih maju, jadi istilahnya kita meloncati jaman pre - histories (kita sudah melampau jaman yang dibilang sebagai jaman-nya dinosaurus,jaman es dan teori2 soup organic,maklum background saya biology hehe)

Ada yang mendefinisaikan kalo database itu punya 2 tipe : ada yang flat file dan relational . Dan umumnya falt file database ini (kalo boleh saya bilang database) disimpan dengan pembatas delimiter,dia diakses dan dikenali dengan adanya koma,tab,atau apapun itu yang telah disepakati. Ini salah satu cuplikan comment about flat file : One way to think of a flat file database program is to picture a spreadsheet. Each row is a block of information, like a customer contact or an inventory item. Each column is a piece of that block, like name, address, item number, or price. Kalo boleh saya tambahkan nih, flat file tergantung banget sama program yang mengaksesnya dan caranya direpresentasiin supaya bisa ditampilkan.

Dan yang satu lagi … tdk seperti teori evolusi yang kehilangan spesiesnya,si relational database ini muncul dengan mata rantai yang lengkap “neng” ini loh plus 12 definisi yang menurut saya gax semua bisa diterapkan/dipenuhi, en yang ini gax usah di perdebatkan, sudah terbukti koq emang begitu, Tapi umumnya ada 3 kunci pokok yang menjadi tumpuan DBMS : 1) bahasa query,data storage en data access 2) integritas aplikasi 3) arsitektur proses. so back to mata rantai:
The concept of relational databases was first described by Edgar Frank Codd (almost exclusively referenced as E. F. Codd in technical literature) in the IBM research report RJ599, dated August 19th, 1969.1 However, the article that is usually considered the cornerstone of this technology is "A Relational Model of Data for Large Shared Data Banks," published in Communications of the ACM(Vol. 13, No. 6, June 1970, pp. 377-87). Only the first part of the article is available online.
Additional articles by E. F. Codd throughout the 1970s and 80s are still considered gospel for relational database implementations. His famous "Twelve Rules for Relational Databases"2 were published in two Computerworld articles "Is Your DBMS Really Relational?" and "Does Your DBMS Run By the Rules?" on October 14, 1985, and October 21, 1985, respectively. He has since expanded on the 12 rules, and they now number 333, as published in his book "The Relational Model for Database Management, Version 2" (Addison -Wesley, 1990). --- > sedikit iklan
Btw, twelve rule nya gax perlu lah dicritain, entar smuanya pada ngantuk .. hehe
En disinilah rekan di kenalkan dengan yang namanya Normalisasi, Primary Key, Foreign key dsb dsb

Dan Ada relational database seperti MySQL atau Oracle ,memang jauh sih kalo dibandingkan dengan database yang sophisticated demikian, lalu bagaimana dengan Clipper, Foxpro, Visual Foxpro atau Access? Ada diposisi manakah mereka? Mengingat mereka tidak setangguh MYSQL,Oracle,dsb ya entar kita ngomongin.Ini pula cuplikan komentarnya berkenaan si relational database : A more comprehensive database system will enable you to track all of your information without having to use many programs. Programs that are designed to handle several tasks will utilize databases that are called ‘Relational’. These types of database systems allow you to link one type of data, like customers, too ther types of data, like invoices and appointments. Relational database systems are much more capable than flat file systems, but they are also more complex.

Tapi frenz kita potong dulu pembahasan tentang Relational Database, coba dech kita liat perkembangan menyeluruh dari evolusi database, ditinjau dari proses perkembangan protoceratops menjadi triceratops (tau gax kalo kamu2 nonton Jurassic park,ada dino yang makan sayur2ra, bagusnya di jurrasic dia sudah punya tanduk 3 dan bertameng(makanya namanya tri-ceratops), sedangkan yang bakal kita bahas itu dari protoceratos si dino bertameng doank hehe./ Kita tinjau dari tahun 60- an yach :

*) Model Flat ->gax tau nih kapan,sorry yach,en kalo ada yang mau kasih koreksi sy trimaksih skali. Tapi gax pa2 kok karena topik pantau kita berkisar di Database Relational

1968 - > Model data Hirarki

1970 -> Model jaringan (Network Model)

1980 - > relational model ,u know SQL92?( Masa2 kejayaan Relational Database spt: VFP,Access,Oracle,dsb dsb)

1990 - > Generasi pertama OODB

1997 -> ORDBMS.(disebut juga sebagai generasi ke-dua ODB) Tau SQL99 nah itulah : ) Tapi Kayak MySQL ajah katanya dah dkung SQL99 koq,.. apalagi yang laen2. Kayak ini dech Oracle 7.x termasuk produk RDBMS, en Oracle 8.X termasuk produk ODBMS


Sumber :komunitas foxpro indonesia-fox-id.org


Tidak ada komentar: